Senin, 30 Juni 2014

Hati dan Akal

Seseorang yang tak mampu mengendalikan ucapan dan tindakannya jauh lebih buruk dari binatang. Manusia dibekali akal untuk berpikir, dibekali hati untuk merasa. Akal yang dipenuhi dengan pengetahuan buruk akan berdampak buruk bagi hati. Akal dan hati itulah yang menjadi bagian pengendali tutur serta tindakan seseorang. Sekuat apapun hati memulihkan, pikiran kotor yang dibiarkan terus ada akan membusukkan hati orang tersebut. ~ Anam Khoirul Anam

Tidak ada komentar:

Posting Komentar